Liga 1

Hasil Liga 1 BRI, Tekuk Persija Jakarta 2-1 Bhayangkara FC Masuk 10 Besar Klasemen

Poin penuh yang diraih anak asuh Thomas Doll ini mengubah posisi puncak klasemen sementara dari sebelumnya ditempati PSM Makassar diambilalih Persija

Penulis: Edi Hayong | Editor: Edi Hayong
bola
SKUAT BHAYANGKARA FC -Skuat Bhayangkara FC saat pose bersama. Menghadapi Persija Jakarta pada Kamis 16 Februari 2023, Bhayangkara FC menang 2-1 sekaligus memperbaiki posisi peringkat dari 13 ke 10 besar klasemen sementara 

Di sisi lain, Thomas mewaspadai semangat juang Bhayangkara FC saat tampil di Wibawa Mukti.

Dalam laga kandang terakhirnya, mereka sukses mencetak dua gol di pengujung laga, yaitu pada menit 90’ dan 90’+5.

“Dengan mereka mempunyai catatan seperti itu di sini (Wibawa Mukti), berarti mereka adalah tim yang pantang menyerah hingga detik akhir. Kemenangan melawan Persikabo menandakan bahwa mereka percaya bisa mendapatkan poin penuh dan mereka benar benar berjuang,” tutur Thomas.

“Selain itu saya tahu bahwa Bhayangkara mempunyai penyerang baru (Alex Martins) dan pemain tengah baru (Matias Mier). Saya yakin akan menjadi laga yang berat,” ujarnya.(*)

Ikuti Berita POS-KUPANG.COM lainnya di GOOGLE NEWS

Sumber: Pos Kupang
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved