Wisata Labuan Bajo
Wisata Labuan Bajo, Hotel-hotel yang Berada di Tepi Pantai di Labuan Bajo, Termasuk Sylvia Resort
Labuan Bajo merupakan destinasi wisata yang palinh popular di Provinsi NTT. Daerah ini telah dikunjungi banyak wisawatan dari berbagai penjuru.
Penulis: Yeni Rachmawati | Editor: Yeni Rahmawati
POS-KUPANG.COM - Berikut hotel-hotel yang berlokasi di tepi pantai terbaik di Labuan Bajo Kabupaten Manggarai Barat, termasuk Sylvia Resort Komodo.
Destinasi yang paling popular di Provinsi NTT, Labuan Bajo ini sudah dikenal di mata dunia.
Para wisatawan yang datang ke Labuan Bajo dari segala penjuru dunia, kedatangan mereka untuk mengunjungi Taman Nasional Komodo (TNK) Labuan Bajo.
Begitu banyaknya wisatawan yang datang, maka Labuan Bajo didukung dengan beragam fasilitas seperti penginapan sederhana hingga kelas atas.
Banyaknya hotel menawarkan beragam fasilitas, masing-masing mempunyai daya tarik sendiri untuk memancing kehadiran para tamu.
Baca juga: Paket Wisata Labuan Bajo, Daftar Hotel Populer Dekat Pelabuhan Labuan Bajo
Jika tamu sangat suka pantai dan ingin mencari hotel yang berada di tepi pantai berikut hotel-hotel yang berlokasi di tepi pantai Labuan Bajo yang dikutip dari Traveloka.com :
1. Plataran Komodo Beach Resort
Lokasi: Waecicu Beach, Labuan Bajo, Manggarai Barat, Flores, Nusa Tenggara Timur, Indonesia
2. Sylvia Resort Komodo
Lokasi: Pantai Waicicu Labuan Bajo Manggarai Barat, Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, Indonesia, 86754
Baca juga: Paket Wisata Labuan Bajo, Tip Liburan Aman dan Nyaman Nikmati Pesona Taman Nasipnal Komodo
3. Bintang Flores Hotel
Lokasi: Jalan Pantai Pede , Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, Indonesia, 86554
4. Laprima Hotel
Lokasi: Jl. Pantai Pede No. 8, Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, Indonesia, 86554