Hiburan
Jadwal Film Bioskop Hari Ini di Kupang Lengkap dengan Sinopsis Thor: Love and Thunder dan Ivanna
Jadwal Film Bioskop Hari Ini 24 Juli 2022 di Kupang NTT, khususnya di 21 Cineplex ada film Thor: Love and Thunder, Ivana dan Ghost Writer 2
Penulis: Hasyim Ashari | Editor: Alfons Nedabang

POS-KUPANG.COM - Jadwal Film Bioskop Hari Ini 24 Juli 2022 di Kupang NTT, khususnya di 21 Cineplex ada film Thor: Love and Thunder, Ivana dan Ghost Writer 2.
Mengutip https://21cineplex.com/ Thor: Love and Thunder sendiri akan diputar selama 119 menit.
* Jenis Film: Action, Adventure, Comedy
* Produser: Kevin Feige, Brad Winderbaum
* Sutradara: Taika Waititi
* Penulis: Taika Waititi
* Produksi: Walt Disney Pictures
* Pemain: Chris Hemsworth, Natalie Portman, Taika Waititi, Karen Gillan, Chris Pratt, Christian Bale, Tessa Thompson, Russell Crowe, Matt Damon, Vin Diesel, Bradley Cooper
SINOPSIS
Thor kali ini meminta bantuan Valkyrie, Korg dan mantan kekasihnya, Jane Foster untuk melawan Gorr the God Butcher, yang berniat membasmi para dewa.
Sementara itu, film Ghost Writer 2 memikili waktu penayangan 116 menit
* Jenis Film: Horror, Comedy
* Produser: Ernest Prakasa, Bene Dion, Chand Parwez Servia
* Sutradara: Muhadkly Acho