Doa Harian Katolik
Panduan Lengkap Doa Santo Fransiskus Asisi, Doa Katolik untuk Perdamaian
Doa santo Fransiskus dari Asisi dikenal sebagai doa untuk perdamaian. Doa ini masuk dalam tatanan doa harian umat katolik.
Penulis: Maria Enotoda | Editor: maria anitoda
POS-KUPANG,COM- Artikel ini berisikan Doa Santo Fransiskus Asisi yang ada dalam tatanan doa harian katolik.
Dalam doa harian katolik, Doa Santo Fransiskus Asisi dikenal luas untuk perdamaian.
Selain itu, Doa Santo Fransiskus Asisi juga merupakan doa yang diatribusikan kepada Santo Fransiskus dari Asisi sendiri.
Doa ini penuh dengan pengharapan dan sering didoakan oleh umat Katolik yang sedang dalam kondisi susah.
Baca juga: Teks Lengkap Doa Malaikat Pelindung, Doa Katolik Agar Terhindar Dari Bahaya
Untuk itu POS-KUPANG.COM menyajikan teks lengkap Doa Santo Fransiskus Asisi.
Doa Santo Fransiskus Asisi
Tuhan, jadikanlah aku pembawa damaiMu
Bila terjadi kebencian
Jadikanlah aku pembawa cinta kasih
Bila terjadi penghinaan
Jadikanlah aku pembawa pengampunan
Bila terjadi perselisihan
Jadikanlah aku pembawa kerukunan
Bila terjadi kebimbangan
Teks Lengkap Doa Malaikat Pelindung, Doa Katolik Agar Terhindar Dari Bahaya |
![]() |
---|
Teks Lengkap Doa Kepada Santo Antonius, Doa Katolik Saat Dalam Kesulitan |
![]() |
---|
Panduan Lengkap Doa Arwah, Doa Katolik Bagi Orang yang Meninggal Dunia |
![]() |
---|
Panduan Lengkap Doa Penyerahan Kepada Hati Yesus yang Maha Kudus |
![]() |
---|
Tata Cara dan Teks Lengkap Doa Koronka Umat Katolik, Didoakan Pukul 3 Sore |
![]() |
---|