Liga 1
Liga 1 : Akhir Klasemen Liga 1,Barito Putera dan PS Sleman Lolos Zona Degradasi, Sayonara Persipura
Menghadapi Pendekar Cisadane, Alfredo Vera memainkan taktik terbuka sejak menit awal.
POS-KUPANG.COM - Pertandingan Persita vs Persipura
Menghadapi Pendekar Cisadane, Alfredo Vera memainkan taktik terbuka sejak menit awal.
Bertindak sebagai kapten kesebelasan, Yustinus Pae memulai pertandingan dari lapangan tengah.
Satu menit berjalan, Wulf Horota langsung memberikan kejutan dengan ancaman didepan gawang Rendy Sroyer.
Sayang, Yevhen Bokhasvilli gagal memanfatkan peluang bola liar didepan matanya.
Tak ingin tinggal diam, Persita juga melancarkan serangan balik pada barisan pertahanan Mutiara Hitam.
Baca juga: Liga 1: Daftar Nama Pemain Pangeran Biru Persib Bandung yang Tak Dapat Jatah Main Liga 1 Musim Ini
Hasilnya, Pendekar Cisadane sempat membahayakan gawan Dede Sulaiman dimenit ke 4, beruntung bola masih melambung tinggi.
Menit ke 12, gawang Persita hampir bobol akibat bombardir serangan Feri Pahabol dan Ramiro Fergonzi.
Sayang, Rendy Sroyer masih mampu menangkap bola muntah dari Feri Pahabol.
Ferinando Pahabol akhirnya sukses membuka keran gol Mutiara Hitam pada menit ke 18.
Berawal dari aksi individu Elisa Basna, sang pemain sukses menyodorkan bola pada Feri Pahabol yang berhasil dieksekusi dengan apik.
Skor berubah, 1-0 untuk keunggulan Persipura.
Baca juga: Bursa Transfer Pemain Liga 1: Marukawa Panaskan Derby Jateng Liga 1, Dibajak Persis Solo atau PSIS?
Unggul lebih dulu, tak membuat anak-anak Papua menurunkan tempo permainan.
Kerjasama apik lini serang akhirnya kembali berbuah manis.
Jadwal Liga 1 BRI Live Indosiar, Saksikan Laga PSS Sleman vs Bhayangkara FC Petang Ini |
![]() |
---|
Hasil Liga 1 BRI, Bungkam Persis Solo 2-3 PSM Makassar Makin Mantap Bertengger di Puncak |
![]() |
---|
Prediksi Liga 1 BRI, Leonardo Medina Optimis Skuadnya Curi Poin dari PSM Makassar |
![]() |
---|
Jadwal Liga 1, PSM Makassar vs Persis Solo, Juku Eja Berambisi Perpanjang Rekor Kemenangan |
![]() |
---|
Jadwal Liga 1, Prediksi Skor RANS FC vs Dewa United, Tersedia Live Streaming dan Susunan Pemain |
![]() |
---|