Goris Pasrah Dapurnya Terbakar
Goris Takene warga Kelurahan Bello mengaku pasrah karena yang namanya kebakaran itu adalah musibah.
Penulis: Hermina Pello | Editor: Rosalina Woso
Laporan Reporter POS-KUPANG. COM, Hermina Pello
POS-KUPANG. COM|KUPANG - - Goris Takene warga Kelurahan Bello mengaku pasrah karena yang namanya kebakaran itu adalah musibah.
"Dapur rumah saya terbakar pada saat kami sementara berada di gereja katedral kemarin sementara ikut gladi pentabishan. Pada waktu kami diberikan informasi oleh masyarakat yang membantu memadamkan air karena kami sementara berada di gereja," katanya
Menurutnya bangunan yang terbakar ini merupakan rumah lama yang dijadikan dapur dan juga ada kandang kambing.
" ya. Namanya musibah,"katanya. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/bekas-puing-puing-dapur-yang-terbakar_20180530_125732.jpg)