Berita Flores Lembata Alor
PMKRI Ende Berdemo di Kantor Bupati
Puluhan aktifis mahasiswa yang tergabung dalam PMKRI melakukan aksi demo di depan Kantor Bupati Ende
Penulis: Romualdus Pius | Editor: Rosalina Woso
Laporan Wartawan Pos Kupang.com, Romualdus Pius
POS-KUPANG.COM | ENDE--Puluhan aktifis mahasiswa yang tergabung dalam PMKRI melakukan aksi demo di depan Kantor Bupati Ende, Rabu (18/10/2017).
Kedatangan para mahasiswa ke Kantor Bupati Ende guna meminta kepada Pemda Ende untuk segera menutup tambang yang ada di Kabupaten Ende sebagaimana janji-janji politik yang pernah dikemukan oleh Bupati dan Wakil Bupati Ende saat ini.
Menurut para mahasiswa sudah tiga tahun berlalu namun tidak ada upaya menutup tambang di Kabupaten Ende.(*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/pmkri-ende-saat-berdemo-di-depan-kantor-bupati-ende_20171018_130948.jpg)