Lima Artis Ini Pasangannya Berprofesi Dokter! Ada yang Tinggal di Luar Negeri
Banyak orang yang mendambakan punya pasangan hidup yang mapan. Lima artis ini termasuk beruntung memiliki pasangan hidup berprofesi dokter.
POS KUPANG. COM - Namanya jodoh, tidak bisa diterawang akan dengan siapa kita kelak.
Namun, pasangan hidup tentunya kita sendiri yang menentukan.
Beruntungnya jikamendapat pasangan hidup yang mapan.
Seperti enam selebriti Tanah Air ini.
Mereka begitu beruntung mendapat pasangan yang beprofesi sebagai dokter.
Siapa saja mereka ?
Berikut daftar lima selebriti yang menikah dengan seorang dokter.
1. Mario Marcella
Gitaris band Kotak ini baru saja menikah dengan seorang wanita bernama Carolyna Dewi.
Carolyna berprofresi sebagai dokter gigi.
Cella Kotak dan Carolyna menikah pada 13 November 2016 lalu.
Kini Carolyn sedang mengandung buah hati pertama mereka.
2. Vega Darwanti
Host kocak Vega Darwanti ini menikah dengan seorang dokter bernama Dema Sany Sanjaya.
Vega dan Dema menikah pada 2009 lalu.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/sarah-sechan_20170403_233149.jpg)