Berita Kota Kupang

Laut di NTT Luas Tapi Orang NTT Mayoritas Bukan Nelayan

Luas Wilayah Laut di NTT mencapai 200.000 km2, namun mayoritas orang NTT tidak bermatapecaharian sebagai nelayan

Penulis: Oby Lewanmeru | Editor: Rosalina Woso
POS KUPANG/OBY LEWANMERU
Suasana Lokakarya Perubahan Iklim di Hotel Aston, Kupang, Selasa (25/10/2016). 

Laporan Wartawan Pos Kupang, Oby Lewanmeru

POS KUPANG.COM, KUPANG - Luas Wilayah Laut di NTT mencapai 200.000 km2, namun mayoritas orang NTT tidak bermatapecaharian sebagai nelayan.

Hal ini disampaikan, Dr. L. Michael Riwu Kaho dalam acara Lokakarya Wartawan Meliput Perubahan Iklim di Hotel Aston, Selasa (25/10/2016).

Menurut Michael, luas daratan NTT hanya 47.349,9 km2. Sedangkan luas lautan 200.000 km2.

"Ada sekitar 80 persen pulau-pulau kecil dan sekitar 44 pulau sudah berpenghuni. Lewat kondisi ini, tapi tidak banyak orang NTT yang berprofesi nelayan," kata Michael.(*)

Sumber: Pos Kupang
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved