KUR TKI Meminimalkan TKI Ilegal
Mengenai sosialisasi KUR TKI. Dari lembaga keuangan sudah bergabung dalam sosialisasi tersebut yang dilaksanakan oleh DPD di PJTKI.
Penulis: Yeni Rachmawati | Editor: Marsel Ali
Laporan Wartawan Pos Kupang, Yeni Rachmawati
POS KUPANG.COM, KUPANG--Mengenai sosialisasi KUR TKI. Dari lembaga keuangan sudah bergabung dalam sosialisasi tersebut yang dilaksanakan oleh DPD di PJTKI.
"Tinggal sosialisasi kepada masyarakatnya untuk memperkuat rencana dan analisis ke lembaga keuangan. Sebab efeknya semakin baik, kalau ingin mendapatkan KUR TKI harus menjadi TKI resmi. Dengan ini meminimalkan TKI-TKI ilegal," tutur Kepala Kantor OJK NTT, Winter Marbun.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/winter-marbun_20160825_171109.jpg)