260 Siswa SMAN 7 Lulus UN
Sebanyak 260 siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 7 Kupang lulus Ujian Nasional (UN).
Editor:
Alfred Dama
Laporan Wartawan Pos Kupang, Oby Lewanmeru
POS KUPANG.COM,KUPANG -- Sebanyak 260 siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 7 Kupang lulus Ujian Nasional (UN).
Hal ini disampaikan Kepala SMAN 7 Kupang, Drs. Vinsen Sasi, M.Pd , Jumat (6/5/2016).
Menurut Vinsen, semua siswa peserte UN tahun 2016 dinyatakan lulus. Dari total peserta UN 260 siswa, semuanya lulus atau 100 persen.*
Ikuti terus berita-berita terkini dan menarik dari http://pos-kupang.com atau http://kupang.tribunnews.com
Like Facebook www.facebook.com/poskupang
Follow Twitter https://twitter.com/poskupang