Telkomsel Gelar Meet and Greet D'Masiv

Sekitar 50 pelanggan setia Telkomsel yang diundang dalam acara Meet and Greet D'Masiv

Penulis: Yeni Rachmawati | Editor: Marsel Ali
Pos Kupang/Yeni Rachmawati
MEET GREET--Telkomsel gelar Meet and Greet D Masiv di B n B, Jumat (18/3/2016). 

Laporan Wartawan Pos Kupang, Yeni Rachmawati

POS KUPANG.COM, KUPANG--Dalam rangka acara Karnaval Hiburan, Telkomsel menggelar Meet and Greet bersama D'Masiv di Restoran Beer & Barrel Kitchen N Lounge.

Sekitar 50 pelanggan setia Telkomsel yang diundang dalam acara Meet and Greet D'Masiv.

Manager Branch Area Telkomsel Kupang, Dhody I Wijaya mengatakan, Karnaval Hiburan Telkomsel merupakan bagian dari program loyalty Telkomsel dengan mengedepankan konsep digital disertai dengan beragam layanan produk value added service Telkomsel.

D'Masiv yang diwakili oleh vokalis Band Rian mengucapkan terima kasih kepada Telkomsel yang telah mengundang Band D'Masiv manggung di NTT.

Setelah 8 tahun lamanya tak pernah datang ke Kupang. "Kami Sangat Rindu Kupang," tuturnya.

Sumber: Pos Kupang
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved