BPR TLM Serahkan Bantuan Gedung dan Beasiswa
Perayaan ulang tahun BPR TLM diawali dengan ibadat pengucapan syukur, penyerahan bantuan diakonia untuk pembangunan gedung Kantor Klasis Flores senila
Penulis: Yeni Rachmawati | Editor: Alfred Dama
Laporan Wartawan, Yeni Rachmawati
POS KUPANG.COM, KUPANG -- Perayaan ulang tahun BPR TLM diawali dengan ibadat pengucapan syukur, penyerahan bantuan diakonia untuk pembangunan gedung Kantor Klasis Flores senilai Rp 7,5 juta dan gedung Kebaktiam Jemaat Tilon Koat Rp 2,5 yang diserahkan oleh perwakilan pemegang saham, Jeny Eoh.
Sedangkan penyerahan beasiswa secara simbolis kepada 40 anak koster yang diwakili lima anak dari Gereja Pniel Oebobo, GMIT Kefas Kampung Baru, Jemaat Gloria Kayu Putih, Jemaat Batu Karang Kuanino dan Gereja Bethel Maulafa, diserahkan Komisaris Utama Bank TLM, Rozali.*
Ikuti terus berita-berita terkini dan menarik dari http://pos-kupang.com atau http://kupang.tribunnews.com
Like Facebook www.facebook.com/poskupang
Follow Twitter https://twitter.com/poskupang