Cuaca Kota Ende Kembali Cerah
Cuaca di Kota Ende yang sebelumnya mendung berawan kini kembali cerah seperti waktu sebelumnya
Penulis: Romualdus Pius | Editor: Rosalina Woso
Laporan Wartawan Pos Kupang, Romualdus Pius
POS KUPANG.COM, ENDE -- Cuaca di Kota Ende yang sebelumnya mendung berawan kini kembali cerah seperti waktu sebelumnya, Jumat (29/1/2016).
Pantuan Pos Kupang, menyusul cuaca yang kembali cerah terlihat warga di kota tersebut mulai menjalankan aktifitas seharian untuk bekerja.
Cuaca yang cerah tersebut membuat suhu udara di Kota Ende kembali panas padahal baru sekitar pukul 10.00 Wita. "Ini hujan hanya sebentar saja Kota Ende kembali panas,"kata Lisa Say, warga Kota Ende. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/suasana-kota-ende_20160129_130650.jpg)