Agar Bandara Lebih Nyaman
Kegiatan safety and security awarness sangat bermanfaat karena memberikan penyadaran akan pentingnya keselamatan dan keamanan Bandara
Penulis: Yeni Rachmawati | Editor: Marsel Ali
Pos Kupang/Yeni Rachmawati
SOSIALISASI--Kegiatan sosialisasi Safety & Security Awareness yang dilaksanakan di Bandara El Tari, Kamis (14/1/2015)
Laporan Wartawan Pos Kupang, Yeni Rachmawati
POS KUPANG.COM, KUPANG--Kegiatan safety and security awarness sangat bermanfaat karena memberikan penyadaran akan pentingnya keselamatan dan keamanan Bandara.
General Manager Angkasa Pura I Bandara El Tari, IGK Gede Arnawa menyampaikan, tujuan dari kegiatan ini adalah untuk menjadikan bandara El Tari Kupang sebagai bandara yang nyaman dan Aman kepada para pengguna jasa Bandara.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/anggota-sosialisasi_20160114_151329.jpg)