Sayur di Nduria Tetap Hidup

Meskipun saat ini tengah memasuki musim panas namun keberadaan tanaman sayur milik warga di Desa Nduria, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, tetap tum

Penulis: Romualdus Pius | Editor: Alfred Dama
POS KUPANG/ROMUALDUS PIUS
Sayur Nduaria di Pasar Moni, Ende , Nusa Tenggara Timur 

Laporan Wartawan Pos Kupang, Romualdus Pius

POS KUPANG.COM, ENDE -- Meskipun saat ini tengah memasuki musim panas namun keberadaan tanaman sayur milik warga di Desa Nduria, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, tetap tumbuh subur meskipun jumlahnya berkurang dari biasanya.

Kepala Desa Nduaria, Ignas Baru mengatakan hal itu kepada Pos Kupang di Nduaria, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende.

Ignas mengatakan alasan keberadaan sayur di Nduaria tetap tumbuh subur meskipun saat ini tengah memasuki musim panas dikarenakan daerah Nduaria adalah wilayah lembah yang secara geografis tetap memungkinkan sayur tumbuh.

Dikatakan beberapa jenis sayur mayur seperti, sawi, wortel, pucuk labu ataupun tomat maupun lombok pada umumnya dijual ke Pasar Ende maupun pasar di Maumere hingga Larantuka, Flores Timur.*

Ikuti terus berita-berita terkini dan menarik dari http://pos-kupang.com  atau http://kupang.tribunnews.com

Like Facebook www.facebook.com/poskupang
Follow Twitter https://twitter.com/poskupang

Sumber: Pos Kupang
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved