Breaking News

Beras Raskin Mulai Dibagi Kepada Warga Oebobo

Pemerintah Kelurahan Oebobo mulai membagikan beras Raskin kepada 420 KK di Kelurahan Oebobo.

Penulis: Hermina Pello | Editor: Rosalina Woso
POS KUPANG/HERMINA PELLO
BERAS RASKIN--Beras raskin untuk 420 Kepala Keluarga (KK) di Oebobo, Selasa, (20/10/2015) 

Laporan Wartawati Pos Kupang, Hermina Pello

POS KUPANG.COM, KUPANG -- Pemerintah Kelurahan Oebobo mulai membagikan beras Raskin kepada 420 KK di Kelurahan Oebobo.

Lurah Oebobo, Hengki Jacob yang ditemui di kantornya, Selasa (20/10/2015) menjelaskan, beras Raskin raskin itu didrop dari bulog pada senin (19/10/2015) dan hari ini mulai dibagikan kepada warga yang berhak mendapatkannya.

Seperti disaksikan Pos Kupang, pengambailan beras Raskin melalui pintu samping karena pintu depan tidak bisa digunakan. (*)

Sumber: Pos Kupang
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved